The Beast and The Harlot – Anthology #4

Jauh sebelum kejadian 'Salah Bawa' terjadi, gua sendiri juga udah ngalamin hal hal ga beres dari kebun Rambutan Bu Parmi itu. Namun dari semua hal hal horror yang gua alami disana, gua tidak menyangka bahwa apa yang gua alami di tempat itu juga dialami orang lain. Seperti suara perempuan bersenandung yang didengar oleh Mbak Yeni, … Continue reading The Beast and The Harlot – Anthology #4

The Beast and The Harlot – Anthology #3

Tak terasa hari beranjak semakin malam dan stok makanan mulai menipis, sehingga tersirat sebuah pemikiran oleh Au untuk mengambil rambutan di kebun bu Parmi. "Ambil rambutan yuk". Ajak Au. "Yuk". Amon terlihat semangat. "Ogah lu aja tengah malem begini". Komplain Naldy. "Yaudah, awas aja kalau lu minta". Au merayu dan bergerak dari tempat duduknya. Sementara … Continue reading The Beast and The Harlot – Anthology #3

The Beast and The Harlot – Anthology #2

Mas Deni beserta istrinya adalah pasutri muda yang tinggal disekitar kebon itu, rumah mereka bersampingan dengan sebuah kamar mandi tua yang sudah tidak terpakai. Yudha mengatakan bahwa Mbak Yeni pernah bertamu kerumahnya untuk bertemu ibunya, NGAPAIN? Ngegosip, ghibahin tetangganya, minjem duit. Mana gua tau! Mbak Yeni bersosialisasi dengan ibunya layaknya ibu ibu pada umumnya, sementara … Continue reading The Beast and The Harlot – Anthology #2

The Beast and The Harlot – Anthology #1

Riau - Disuatu malam minggu, sekumpulan pemuda yang tidak begitu berguna sedang berkumpul bersama. Gua, Fitra, Yuda, Amon, Naldy dan Au berkumpul di teras rumah Yuda. Kita bercengkrama, menyanyikan sepatah dua patah lagu dengan gitar akustik sembari ditemani kopi dan cemilan malam. Hingga akhirnya perbincangan secara tak sengaja menyenggol seputar dunia gaib, yang kemudian Yuda … Continue reading The Beast and The Harlot – Anthology #1

Salah Bawa

Riau - Malam itu gua, Fitra, Yuda dan Wahyu berencana untuk melakukan eksplorasi malam di sekitar area Caltex, seperti area perumahan bagian belakang, taman pinus hingga MTS Mutiara yang konon katanya sering ada suara teriakan wanita disana. Singkat cerita, selepas Isya Fitra datang kerumah gua dan kita pun langsung berangkat kerumah Yuda, kita berdua jalan … Continue reading Salah Bawa

I Still See Your Shadow in My Room~

Riau - Kejadian pada malam sebelumnya tidak membuat gua kapok untuk tetap kabur dan menyelinap pulang kerumah. Dan seperti biasa, gua selalu mematikan semua lampu rumah kecuali lampu di kamar gua tidur. Singkat cerita, gua sedang tertidur pulas dan terbangun karena merasa ingin buang air kecil. Tanpa berpikir apa apa gua langsung membuka pintu kamar … Continue reading I Still See Your Shadow in My Room~

Cry Me A River

Namaku Aini, aku ingin bercerita tentang pengalamanku sekitar 40 tahun yang lalu. Sebuah cerita yang belum banyak orang ketahui. Aku tinggal di dearah C*****, sebuah pemukiman warga yang rukun dan damai. Namun kerukunan itu tidak berlangsung lama... Seorang pengembang datang ke tempat tinggalku, seorang pria berkisar 40 tahun beserta beberapa orang lainnya. Mereka ingin menjadikan … Continue reading Cry Me A River

Ekspedisi Teletubbies #2

Riau - Beberapa hari setelah ekspedisi Teletubbies tersebut, ditambah dengan mendengarkan cerita Fitra dan Idam, gua menjadi semakin paranoid. Gua selalu merasa dan terbayang bayang ada yang mengawasi atau mengikuti gua. Yang katanya "bisa melawan rasa takut gua" dengan memasuki tempat horor seperti itu, ternyata malah bikin gua jadi semakin ga nyaman setiap saat. Gua … Continue reading Ekspedisi Teletubbies #2

Ekspedisi Teletubbies #1

Riau - Bagi yang tinggal di daerah Riau terutama sekitaran kota Duri dan Dumai pasti pernah tau dengan rumor Hantu Teletubies, rumor ini cukup heboh saat itu. Apalagi cerita penampakan hantu teletubies ini pernah dimuat di koran lokal, kesaksian seorang hansip kota Dumai yang melihat hantu teletubies ketika melakukan ronda. Banyak orang yang percaya oleh … Continue reading Ekspedisi Teletubbies #1